Badan Siber dan Sandi Negara Sambangi Diskominfo Indramayu
Tim BSSN ( Badan Siber dan Sandi Negara ) mengadakan Asistensi Kalibrasi alat Jammer bantuan yang diterima oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Indramayu.
Fungsi dari alat Jammer atau pengacau sinyal adalah sebuah alat yang memiliki fungsi untuk membuat sinyal HP, Wifi, Bluethoot, Radio menjadi kacau dan tidak dapat diterima oleh perangkat penerimanya.
Alat jammer Biasa digunakan pada saat rapat dinas supaya lebih fokus mengikuti rapat tanpa terganggu oleh aktifitas HP, maka untuk sementara HP akan off sampai selesai rapat.
(TatiSun/Diskominfo Indramayu)